belajar keramik dan kertas decal

Menampilkan: 1 - 3 dari 3 HASIL
Kisah Sukses di Keramik

Sukses dengan Mozaik Keramik

Ditulis oleh : F Lenny K Di tangan Rosita, pecahan keramik yang biasanya dibuang,  bisa menjadi barang bernilai seni tinggi.  Ikuti perjalanan kreatif Rosita Agustini ini. Keramik biasanya dipakai untuk menghias dinding atau lantai rumah. Itupun harus dipilih yang masih mulus dan tidak cacat.  Kalau ada yang patah atau terpotong sebagian, pasti tidak akan dipakai. …

Kisah Sukses di Keramik

Bocah Jepang Belajar Keramik

Kamis, 8 Januari 2009 | 15:25 WIB Empat bocah asal Jepang tampak antusias menyimak kata-kata seniman keramik, Jenny Lee, yang juga guru seni keramik Sekolah Jepang Surabaya. Bocah siswa kelas tiga dan empat SD terlihat tekun mengikuti kegiatan bertajuk “Surabaya Time” yang memperkenalkan kebudayaan Indonesia kepada anak-anak Negeri Sakura itu, khususnya seni keramik, tari, dan …

Kisah Sukses di Keramik

Tinggalkan Kerja Kantoran, Bisnis Keramik

KEINDAHAN alam bawah laut mengundang decak kagum seorang gadis bernama Kurniawaty Gautama (30). Keindahan itulah yang ia tuangkan setiap kali membuat keramik, hobi yang telah lima tahun belakangan ini ia tekuni. Pasti ada saja penghuni alam laut yang menjadi pokok perhatiannya, seperti; bintang laut, terumbu karang, ubur-ubur dan pastinya ikan-ikan aneka bentuk dan warna. Seperti …

error: Content is protected !!